Vansianus Masir

Pengurus Baru Resmi Dilantik, KESA Yogyakarta Tegaskan Keberadaannya sebagai “Ruang Alternatif Pemberdayaan Akademik Bagi Mahasiswa untuk Lebih Mendalami Soal Desa”

TEROPONG—Regenerasi kepengurusan Kelompok Studi tentang Desa (KESA) menjadi momentum untuk memaknai kembali organisasi itu sebagai "wadah belajar alternatif pemberdayaan akademik" bagi mahasiswa yang sedang...

OPINI: Cinta Revolusioner untuk Kemanusiaan

Oleh: Batara Budiono Siburian Ketua Dewan Pimpinan Komisariat Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (DPK-GMNI) Universitas Kristen Indonesia (UKI) Jakarta Periode 2019-2020 Cinta sering kali kita bayangkan dan tafsirkan...

OPINI: Bagaiman Manajemen Konflik dalam Organisasi Mahasiswa di Era Digital?

Oleh: M. Alif Febriansyah Mahasiswa Program Studi Ilmu Administrasi di Sekolah Tinggi Ilmu Admnistrasi (STIA) 'AAN' Yogyakarta Konflik merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari organisasi, karena setiap...

Sanggar Lare Mentes: Wadah Kreativitas Anak dengan Sentuhan Tradisi

TEROPONG—Di tengah hiruk pikuk keramaian Kota Klaten, ada sebuah tempat yang terasa istimewa. Sekitar sebelas kilometer dari pusat kota, berdiri sebuah komunitas belajar bernama...

OPINI: Menjadi Marxis dan Anarkis, Tanda Kewarasan di Negara Demokrasi yang Sakit

Oleh: M. Alif Febriansyah Mahasiswa Program Studi Ilmu Administrasi di Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi (STIA) ‘AAN’ Yogyakarta Sekarang ini, demokrasi di Indonesia sedang berada di persimpangan jalan....

Fasilitas Masih Terbatas, Kepala SDN 3 Parang Berharap Pemerintah Beri Perhatian Merata

TEROPONG— “Meski berada di wilayah terpencil, semoga kami tetap mendapat perhatian yang sama dengan sekolah-sekolah di perkotaan,” ujar Achmad Labib saat diwawancarai pada 28...

Tambang di Kalimantan Barat Hanya Menguntungkan “Investor Pemburu Rente” tapi Merugikan Mayarakat Adat, Mahasiswa Desak DLH untuk Bekerja Serius

TEROPONG—Dua mahasiswa asal Kalimantan Barat melakukan kritik atas aktivitas pertambangan emas, bauksit dan lain-lain di berbagai wilayah di daerah itu yang dinilai merusak hutan,...

OPINI: Keadilan Gender Mutlak Bagi Perempuan

Oleh: Nurwilda Feronika Simanullang Pendukung Gerakan Perempuan Sila kelima Pancasila yang berbunyi, “Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.” Akan tetapi, itu hanya berlaku bagi laki-laki, tidak bagi...

Join our community of SUBSCRIBERS and be part of the conversation.

To subscribe, simply enter your email address on our website or click the subscribe button below. Don't worry, we respect your privacy and won't spam your inbox. Your information is safe with us.